Manchester United membungkam Tottenham Hotspur lewat skor 2-1 pada laga pekan ke-15 Liga Inggris 2019-2020 di Old Trafford, Kamis 5 Desember 2019 dini hari WIB. Marcus Rashford memborong gol kemenangan Man United pada laga ini, sementarag gol tim tamu dicetak Dele Alli. (Foto: Twitter @premierleague)
Baca Juga: Rashford Antarkan Man United Bungkam Tottenham 2-1
(twit)