Arsenal resmi mengumumkan seragam anyar untuk musim kompetisi 2019/2020. Arsenal kini memilih Adidas sebagai penyedia apparel. Desain yang digunakan merupakan desain retro yang terinspirasi pada jersey Arsenal tahun 1990-an.
Warna merah putih masih mendominasi jersey ini. Di bagian bahu ada penambahan tiga garis trandemark Adidas. Jersey ini menggunakan desain V-neck beraksen merah-hitam.
(twit)