"Anda harus membangun kembali ikatan itu. Untuk melakukannya, Anda harus membangun beberapa fondasi, dan setelah itu baru memulanya. Anda harus memprioritaskan proses itu di awal untuk menentukan ke mana arah tim yang akan Anda bawa," ujarnya lagi.
"Untuk melakukan itu, saya rasa semua pelatih memerlukan beberapa bagian yang harus diisi di sana, dan Anda harus mulai membuat teka-teki dan mencoba mengelolanya karena akan ada saat-saat buruk dan Anda tidak ingin menghancurkan semua rencana yang telah Anda bangun tadi," sambungnya.
"Sepanjang waktu Anda harus sangat waspada karena hanya dibutuhkan sedikit untuk merusak apa yang Anda bangun," pungkas Arteta.
(mrh)